Review Hasil Kamera Ramos R10 Indonesia

Berikut adalah hasil foto menggunakan kamera dari smartphone Ramos R10. Semua gambar tidak melalui proses editing selain resize.

Kualitas kamera Ramos R10 ini terbilang cukup baik, agak di atas ekspektasi saya di awal. Saya awalnya sudah siap jika hasil fotonya ancur-ancuran, ya karena harganya terbilang kemurahan untuk spesifikasi yang dibawanya. Saya sempat menerka jika kameranya akan jadi salah satu yang dikorbankan kualitasnya demi menyesuaikan biaya produksi smartphone ini. Namun, rupanya prediksi saya sedikit meleset. Kamera Ramos R10 ini usable koq.

Software dari kameranya lah yang mungkin akan terasa kurang, termasuk UI-nya yang jadul dan terbatasnya mode yang dapat dipilih.

Hasil Kamera Belakang Ramos R10








indoor

lowlights


Hasil Kamera Depan Ramos R10


lowlights

lowlights

Comments

  1. Tanya dong gan. kira" smartphone budget 1 - 2 jtan apaan yah yg bagus ? prefer ke xiaomi sih tp binggung sama serinya apaan. klo ada yg lain ya gpp bsa kash info jga hehe
    thanks gan klo bersedia mau jawab :D

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular Posts